Penulis: Nonblok
Telkomsel Akselerasikan Jaringan 5G Lebih Masif di Indonesia, Semangat Dorong Kemajuan Bangsa dan Berdayakan Masyarakat
Telkomsel mengakselerasi ekspansi jaringan Hyper 5G di Indonesia, memastikan kehadiran konektivitas internet berkecepatan tinggi dengan total sebanyak 225 titik 5G di Denpasar dan Badung untuk mendukung pertumbuhan ekonomi digital dan pariwisata lokal.Telkomsel menawarkan paket data dan device bundling dengan kuota 5G ekstra bagi pelanggan Telkomsel Prabayar, Telkomsel Halo, dan Telkomsel Orbit, untuk memaksimalkan pengalaman 5G di Bali, termasuk di rute-rute populer seperti Kuta-Canggu, Nusa Dua, dan Renon-Sanur.Telkomsel juga telah menyediakan kartu prabayar khusus turis dan dukungan eSIM agar wisatawan internasional juga dapat menikmati layanan Hyper 5G Telkomsel selama berada di Bali.Denpasar, 24 Agustus 2024 – Mewujudkan visi dan misinya untuk menjadi…
Hyundai Luncurkan All-New KONA Electric Pada Perhelatan Festival Merdeka Berkendara di Kota Medan
PT Hyundai Motors Indonesia resmi memperkenalkan all-new KONA Electric, EV pertama di Indonesia dengan baterai produksi lokal, di Kota Medan pada perhelatan Festival Merdeka BerkendaraHadir dalam lima varian, Hyundai all-new KONA Electric tersedia secara nasional dan sudah dapat dipesan di GIIAS 2024 dengan harga (On The Road/OTR Medan) – PPN 1%:– Signature Long Range – IDR 605,600,000,-– Signature Standard Range – IDR 590,600,000,-– Prime Long Range – IDR 575,700,000,-– Prime Standard Range – IDR 530,600,000,-– Style – IDR 514,500,000,-Selain itu, melalui Festival Merdeka Berkendara yang berlangsung 24-25 Agustus 2024, Hyundai menghadirkan program khusus bagi para pahlawan masa kini dan masyarakat…
Samsung Solve for Tomorrow, yang diminati oleh ribuan siswa SMA sederajat dan mahasiswa Indonesia, memfasilitasi 237 peserta semi final mengikuti kelas AI agar dapat berinovasi dan menggunakan AI yang beretika.Para peserta Samsung Solve for Tomorrow 2024 diberikan sesi mentoring dan kelas AI di babak semi finalSamsung memfasilitasi generasi muda Indonesia melalui pembekalan pentingnya kemampuan AI bagi kalangan pelajar dan mahasiswa, akan adopsi inovasi dan penggunaan AI yang bermanfaat. Potensi manfaat ekonomi dari teknologi AI cukup menjanjikan, namun itu bergantung pada keberhasilan mengatasi hambatan terbesar, yaitu kurangnya talenta yang memiliki keterampilan AI[1]. Survei[2] mendapati 81% profesional IT merasa yakin bahwa mereka…
Jakarta, NONBLOK.COM – Wakil Presiden (Wapres) K.H. Ma’ruf Amin, didampingi oleh Ibu Hj. Wury Ma’ruf Amin, melakukan kunjungan kerja ke Provinsi Bali pada Sabtu (24/08/2024). Agenda kunjungan kali ini diantaranya untuk menghadiri Peresmian Pembukaan Muktamar ke-VI Partai Kebangkitan Bangsa (PKB). Menggunakan Pesawat Khusus Kepresidenan Boeing 737-800 TNI AU, Wapres dan rombongan lepas landas dari Pangkalan Udara TNI AU Halim Perdanakusuma Jakarta menuju Bandar Udara Internasional I Gusti Ngurah Rai, Bali pada pukul 13.30 WIB. Setibanya di Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai, Bali sekitar pukul 16.20 WIB, Wapres rencananya akan disambut oleh Pj. Gubernur Bali S.M. Mahendra Jaya, Pangdam IX…
Palembang, 24 Agustus 2024 – PT Pertamina (Persero) terus memperluas edukasi inovasi teknologi energi terbarukan berbasis sekolah. Program bertajuk Sekolah Energi Berdikari (SEB) yang diinisiasi Pertamina sejak Juni 2023 ini telah memberikan edukasi kepada lebih 4.500 siswa di berbagai kota di Indonesia.Sebanyak 10 sekolah sudah menjadi bagian dari Program SEB yakni SMK Negeri 2 Dumai, SMA Negeri 14 Palembang (Sumatera) SMA Negeri 40 Jakarta Utara, SMK Merdeka Bandung, SMA Negeri 3 Cilacap, SMP Negeri 7 Cirebon, SMA Negeri 14 Semarang (Jawa) SMA Negeri 8 Denpasar (Bali) SMP Negeri 1 Tidore (Maluku) dan SMA Negeri 6 Sorong (Papua).Vice President Corporate Communication…
Hyundai Luncurkan All-New KONA Electric Pada Perhelatan Festival Merdeka Berkendara di Kota Semarang
PT Hyundai Motors Indonesia resmi memperkenalkan all-new KONA Electric, EV pertama di Indonesia dengan baterai produksi lokal, di Kota Semarang pada perhelatan Festival Merdeka Berkendara.Hadir dalam lima varian, Hyundai all-new KONA Electric tersedia secara nasional dan sudah dapat dipesan di GIIAS 2024 dengan harga (On The Road/OTR Semarang) – PPN 1%:– Signature Long Range – IDR 591.800.000,-– Signature Standard Range – IDR 576.900.000,-– Prime Long Range – IDR 561.900.000,-– Prime Standard Range – IDR 516.900.000,-– Style – IDR 500.700.000,-Selain itu, melalui Festival Merdeka Berkendara yang berlangsung 24-25 Agustus 2024, Hyundai menghadirkan program khusus bagi para pahlawan masa kini dan masyarakat…
Optimalisasi Digitalisasi Industri Kemaritiman Indonesia, Kolaborasi IDSurvey dan Telkomsel Luncurkan Maritime Cloud Platform
Kolaborasi IDSurvey dan Telkomsel Luncurkan Maritime Cloud PlatformJakarta (23/8) – PT BKI (Persero) sebagai Lead Holding BUMN Jasa Survei atau yang dikenal dengan IDSurvey bersama Telkomsel yang merupakan anak usaha BUMN TelkomGroup, berkomitmen dalam mengoptimalisasikan potensi ekonomi dan keberlangsungan Industri Kemaritiman Indonesia melalui transformasi digital. Era baru kemaritiman Indonesia dimulai pada peluncuran Maritime Cloud Platform (MCP) yang diluncurkan pada Jumat, 23 Agustus 2024 bertempat di Batavia Marina Sunda Kelapa, Jakarta Utara yang diluncurkan langsung oleh Menteri BUMN, Bapak Erick Thohir dan disaksikan langsung oleh Menteri Perhubungan, Bapak Budi Karya Sumadi, dan Menteri Kelautan dan Perikanan Indonesia, Bapak Sakti Wahyu Trenggono.Indonesia…
Masuki Pertengahan Musim, Honda Racing Indonesia Siapkan Strategi Pertahankan Posisi Pada Puncak Klasemen Kejurnas Balap 2024
Sentul, 23 Agustus 2024 – Tim Honda Racing Indonesia (HRI) telah menyiapkan strategi khusus untuk mempertahankan posisinya di puncak klasemen Kejurnas Balap 2024 pada seri ketiga, Minggu, 25 Agustus 2024. Penyesuaian dilakukan pada berbagai bagian mobil untuk meningkatkan performa. Honda akan menurunkan Alvin Bahar di kelas Indonesia Touring Car Race (ITCR) 3.600, serta dua pembalap mudanya, Avila Bahar dan Andri Abirezky, di kelas ITCR 1.200 dan ITCR 1.500.Untuk seri ketiga ini, Honda Civic Type R telah dikembangkan dengan modifikasi pada aksesoris bodi untuk meningkatkan aerodinamika dan stabilitas di lintasan balap. Penyesuaian suspensi pada Honda Brio RS dan Honda City Hatchback RS…
Hadapi Tantangan Global, Wapres KH Ma’ruf Amin Tegaskan Reformasi Tata Kelola Pasar Tenaga Kerja adalah Keniscayaan
Jakarta, NONBLOK.COM – Dunia ketenagakerjaan menghadapi tantangan yang semakin kompleks, baik dari faktor internal seperti pendidikan maupun eksternal seperti digitalisasi. Tantangan ini menuntut pasar tenaga kerja untuk semakin kompetitif. Oleh karena itu, reformasi dan pengaturan sistem di bidang ketenagakerjaan menjadi sangat penting guna membuka lebih banyak peluang bagi pencari kerja dan investor dalam memajukan sektor ketenagakerjaan di Indonesia. “Saya melihat reformasi tata kelola pasar tenaga kerja di Indonesia adalah sebuah keniscayaan,” tegas Wakil Presiden (Wapres) K.H. Ma’ruf Amin pada acara Peresmian Pembukaan Kegiatan Festival Ketenagakerjaan (Naker Fest) Tahun 2024, di Jakarta International Expo, Kemayoran, Jakarta, Jumat (23/08/2024). Lebih jauh Wapres…
Hadiri Naker Fest Tahun 2024, Wapres KH Ma’ruf Amin Sampaikan Tiga Arahan Strategis untuk Reformasi Tata Kelola Pasar Tenaga Kerja
Jakarta, NONBLOK.COM – Wakil Presiden (Wapres) K.H. Ma’ruf Amin menghadiri acara Peresmian Pembukaan Kegiatan Festival Ketenagakerjaan (Naker Fest) Tahun 2024, di Jakarta International Expo, Kemayoran, Jakarta, Jumat (23/08/2024). Dalam sambutannya, Wapres menyampaikan tiga arahan strategis dalam reformasi tata kelola pasar tenaga kerja. “Pertama, kembangkan dan sempurnakan Sistem Informasi Pasar Kerja yang telah ada,” pintanya. Lebih lanjut Wapres menyampaikan, sistem ini harus mampu mengarahkan dunia pendidikan dan pelatihan untuk mencetak talenta-talenta yang dibutuhkan oleh dunia kerja. Sehingga nantinya, sistem dapat melakukan pencocokan keahlian dan kebutuhan dalam pasar tenaga kerja. Selain itu, sistem ini harus bisa menurunkan biaya rekrutmen tenaga kerja sehingga…
Pakai fitur canggih di Galaxy Z Flip6 bikin konten vlog hingga short-form video trendi saat traveling jadi makin mudah.Form factor Galaxy Z Flip6 memudahkan pengambilan footage selama traveling dari angle-angle yang unikTraveling kini lebih dari sekadar kegiatan untuk explore tempat baru, tapi juga bisa bikin para traveler punya konten media sosial yang menarik. Salah satu yang semakin populer saat ini konten travel dengan format vlog ataupun short-from video. Menjawab kebutuhan tersebut, Samsung hadir dengan Galaxy Z Flip6 yang siap menemani kamu bikin konten traveling paling aesthetic dan memorable cukup dengan satu device.Menurut data TikTok Creative Center, dalam empat bulan terakhir ada lebih dari 600 ribu konten yang menggunakan tagar #travellife. Jika dilihat, 58%[1] dari pengguna yang…
Tak hanya dilengkapi fitur baru, Samsung juga mendatangkan pembaruan pada fitur Instant Slow-mo sehingga bisa digunakan dengan lebih seamlessGalaxy Z Flip6 memudahkan Andy membuat konten unik dengan cara yang praktisJakarta, 23 Agustus 2024 – Konten slow motion kembali menjadi tren yang digandrungi oleh banyak anak muda masa kini untuk dibagikan ke media sosial. Biasanya, video slow motion ini menjadi sangat menarik untuk dijepret karena memberikan efek dramatis dan juga aesthetic karena punya pergerakan yang dinamis. Untungnya dengan menggunakan Galaxy Z Flip6, pengguna bisa menghasilkan konten tersebut dengan sangat mudah dan praktis cukup memakai fitur Instant Slow-mo. Menariknya, Samsung meningkatkan kemampuan fitur…
Galaxy Z Flip6 hadir dengan fitur Auto Zoom yang memudahkan bikin konten saat solo traveling.Jakarta, 23 Agustus 2024 – Solo traveling saat ini menjadi tren baru yang digemari banyak anak muda. Cara menikmati perjalanan ini disukai karena bisa lebih fleksibel dalam menyusun itinerary. Meski demikian, solo traveling juga memiliki tantangan tersendiri, terutama pada saat mengabadikan momen untuk membuat konten atau nge-vlog. Kabar baiknya, pengguna Galaxy Z Flip6 tidak perlu khawatir, karena bisa memanfaatkan fitur Auto Zoom.“Galaxy Z Flip6 dilengkapi dengan berbagai macam fitur unggulan yang mendukung proses content creation di segala situasi, termasuk pada saat solo traveling. Dengan fitur Auto Zoom, pengguna tidak lagi merasa kerepotan saat bikin konten sendirian.…
Dalam Rangka Meningkatkan Pelayanan kepada Masyarakat, KAI Melakukan Perubahan Beberapa Perjalanan Kereta Api Terhitung Mulai 1 September 2024
Bagi masyarakat yang ingin merasakan kembali kenyamanan perjalanan dari Kota Banyuwangi ke Surabaya maupun sebaliknya, KAI menghidupkan kembali perjalanan KA Mutiara Timur relasi Ketapang – Surabaya Pasar Turi (pp) yang sudah hampir dua tahun tidak beroperasi. KA Mutiara Timur berangkat dari Stasiun Ketapang pukul 21.45 WIB dan dari Stasiun Surabaya Pasarturi pukul 08.55 WIB.Selain itu, KAI juga untuk sementara memberhentikan KA Baturraden Ekspres relasi Purwokerto -Bandung PP, namun bagi masyarakat yang ingin bepergian dari Kota Bandung ke Purwokerto ataupun sebaliknya masih dapat menggunakan alternatif kereta api lain yaitu KA Serayu relasi Pasar Senen – Kiaracondong-Purwokerto (pp). Untuk KA Serayu relasi…
Jakarta, 23 Agustus 2024 – Berdasarkan kondisi perekonomian global dan domestik terkini, Bank Indonesia menyampaikan perkembangan indikator stabilitas nilai Rupiah, sebagai berikut:Perkembangan Nilai Tukar 19 – 23 Agustus 2024Pada akhir hari Kamis, 22 Agustus 2024Rupiah ditutup pada level (bid) Rp15.595 per dolar AS.Yield SBN (Surat Berharga Negara) 10 tahun turun ke 6,63%.DXY[1] melemah ke level 101,51.Yield UST (US Treasury) Note[2] 10 tahun turun ke level 3,852%.Pada pagi hari Jumat, 23 Agustus 2024Rupiah dibuka pada level (bid) Rp15.600 per dolar AS.Yield SBN 10 tahun naik ke 6,66%.Aliran Modal Asing (Minggu IV Agustus 2024)Premi CDS Indonesia 5 tahun per 22 Agustus 2024 sebesar 69,56 bps, relatif naik dibandingkan 16 Agustus 2024…
Respons Cepat Pertamina Geothermal Energy Area Kamojang Bantu Padamkan Kebakaran Hutan Gunung Guntur
Tim HSSE Pertamina Geothermal Energy Tbk turut serta membantu BBKSDA Jawa Barat dalam proses pemadaman kebakaran hutan Gunung GunturGarut, 23 Agustus 2024 – PT Pertamina Geothermal Tbk. (PGE) Area Kamojang merespons permintaan bantuan dari Kepala Seksi Wilayah V Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam (BBKSDA) Jawa Barat untuk pemadaman kebakaran hutan di Gunung Guntur, Jawa Barat, pada 21 Agustus 2024. PGE mengirimkan Tim Health, Safety, Security, and Environment (HSSE) yang berhasil mengatasi sebaran api sehingga tidak meluas.Keberhasilan pemadaman ini tidak terlepas dari kerja sama yang solid antara PGE Area Kamojang, BBKSDA, dan berbagai pihak terkait, termasuk relawan, petugas pemadam kebakaran, dan…
AZEC 2024: Pertamina dan NEXI Tingkatkan Kesepakatan untuk Mendukung Asuransi Perdagangan dan Fasilitas Kredit bagi Transisi Energi
Jakarta, 23 Agustus 2024 – PT Pertamina (Persero) dan Nippon Export and Investment Insurance (NEXI) perusahaan asal Jepang memperkuat sinergi melalui penandatanganan Amandemen Nota Kesepahaman (Memorandum of Understanding/MoU) mengenai kerja sama di bidang asuransi perdagangan dan fasilitas kredit. Amandemen MoU ini ditandatangani di sela Asia Zero Emission Community (AZEC) Ministerial Meeting 2024 di Jakarta. Perjanjian ini ditandatangani oleh Direktur Keuangan Pertamina Emma Sri Martini, dan Senior Managing Executive Officer, Member of Board of NEXI Kazuki Hondo.MoU sebelumnya ditandatangani pada Pertemuan Menteri AZEC tahun 2023. MoU ini mendasari kemitraan strategis untuk mendukung perdagangan dan investasi antara Indonesia dan Jepang, membantu dalam transisi…
Semarang – Raut muka tersenyum dari wajah Kompol (Purn) Sutomo Birowo, mantan pengasuh dan pelatih taruna di Akademi Kepolisian (Akpol). Rumahnya didatangi oleh alumni Akpol angkatan 1991 Bhara Daksa. Dirinya mendapatkan tali asih berupa kursi roda elektrik lantaran saat ini keadaannya sudah tidak bisa lagi berjalan. Birowo merupakan pengasuh dan pelatih bidang jasmani di Akpol mulai dari tahun 1973. Saat itu, Akpol masih berada di wilayah Sukabumi. Dirinya pun lanjut menjadi pengasuh saat Akpol pindah ke Semarang pada tahun 80-an. Pemberian tali asih ini dalam rangka reuni Akpol 91 Bhara Daksa 33 tahun pengabdian. Sutomo merupakan salah satu pengasuh yang…
Jakarta – Kepolisian mengerahkan 3.719 personel gabungan untuk menjaga dan mengamankan aksi beberapa elemen masyarakat di depan Gedung DPR/MPR RI. “Untuk berjaga dan mengantisipasi, dalam rangka pengamanan aksi elemen masyarakat di depan Gedung DPR/MPR RI dan sekitarnya, kami melibatkan sejumlah 3.719 personel gabungan,” kata Kapolres Metro Jakarta Pusat Kombes Polisi Susatyo Purnomo Condro, Jumat. Personel gabungan tersebut berasal dari Polda Metro Jaya, Polres Metro Jakarta Pusat, TNI, Pemda DKI dan instansi terkait. Para personel itu ditempatkan di sekitar Gedung Parlemen itu untuk mencegah massa masuk ke dalam gedung ataupun menutup jalan tol yang berada di depannya. Pemadam kebakaran juga sudah…
Jakarta, 23 Agustus 2024 – PT PERTAMINA (Persero), Perusahaan Energi Indonesia, dan Japan Organization for Metals and Energy Security (JOGMEC) mengumumkan penandatanganan Perjanjian Studi Bersama (Joint-Study Agreement/JSA) untuk memperkuat kerja sama dalam pengukuran dan kuantifikasi emisi metana. Sinergi ini bertujuan melakukan studi komprehensif tentang pengukuran dan kuantifikasi emisi metana dari kegiatan hulu migas serta mendorong upaya pengurangan emisi metana di Blok Donggi-Matindok dan JOB Tomori. Ini mewujudkan komitmen kedua pihak dalam mengatasi isu penting yakni pengurangan emisi metana di sektor energi untuk mempercepat transisi energi dan menghadapi perubahan iklim. JSA tersebut ditandatangani pada acara AZEC Ministerial Meeting 2024 di Jakarta, oleh Direktur…