Penulis: Nonblok

Jakarta – Presiden Joko Widodo (Jokowi) berpesan kepada perwira TNI-Polri agar terus belajar dan selalu mengikuti perkembangan-perkembangan yang ada. Presiden juga menegaskan bahwa ilmu pengetahuan dan teknologi berkembang sangat pesat, disrupsi terus berlanjut, dan banyak bermunculan hal-hal baru yang tidak terbayangkan sebelumnya. Hal itu disampaikan Presiden saat memimpin upacara Prasetya Perwira (Praspa) Tentara Nasional Indonesia (TNI) dan Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) 2024 yang diadakan di halaman Istana Merdeka, Jakarta, Selasa (16/7/2024). Dalam upacara tersebut, Presiden Jokowi melantik 906 capaja sebagai perwira TNI-Polri. “Saat ini banyak disrupsi sedang berlangsung, Revolusi Industri 4.0 dan Society 5.0, digitalisasi, automasi dan kecerdasan buatan,…

Read More

Diluncurkan pada 12 Juni 2024 lalu. NMAX “TURBO” dan Neo Series langsung menjadi magnet perhatian masyarakat Indonesia. Termasuk di area Jawa Tengah dan Yogyakarta dimana konsumen juga berburu skutik teranyar MAXi Yamaha itu. Besarnya atensi tersebut makin terlihat dengan dalam waktu kurang dari sepekan ini lebih dari 400 unit NMAX “TURBO” dan Neo Series telah diterima oleh konsumen di sejumlah kota di Jawa Tengah dan Yogyakarta.”Kami telah mengirimkan lebih dari 400 unit NMAX “TURBO” dan Neo Series kepada konsumen. Ini adalah tahap pertama dimana dikirimkan kepada konsumen yang melakukan pembelian melalui e-commerce Blibli. Tentunya ini menjadi momen membahagiakan karena bisa…

Read More

Jakarta – Korps Lalu Lintas (Korlantas) Polri melaksanakan Operasi Patuh 2024 sejak kemarin (15/7). Adapun, operasi patuh ini digelar selama dua pekan hingga Minggu (28/7/2024). Di wilayah hukum Polda Metro Jaya, Operasi Patuh Jaya 2024 digelar di sejumlah titik di Jakarta dan sekitarnya. Tak cuma di Jakarta, Operasi Patuh Jaya 2024 digelar di beberapa wilayah penyangga. Tujuan dari Operasi ini yakni untuk meningkatkan kepatuhan masyarakat dalam berlalu lintas, serta menjaga Kamseltibcarlantas. Berikut sejumlah lokasi Operasi Patuh Jaya 2024: Jalan Protokol Jakarta: 1. Jalan Gatot Subroto, 2. Jalan Sudirman-Thamrin 3. Jalan H.R. Rasuna Said 4. TL Robinson Pasar Minggu 5. Jalan…

Read More

Jakarta, NONBLOK.COM – Sebagai dana sosial syariah, zakat memiliki peran esensial dalam membantu meningkatkan taraf hidup orang yang tidak mampu atau tergolong miskin. Untuk itu, penguatan langkah-langkah strategis dalam tata kelola dan regulasi penyaluran zakat harus terus dilakukan, sehingga tepat sasaran dan mampu menjawab dinamika kebutuhan masyarakat. Demikian ditekankan Wakil Presiden (Wapres) K.H. Ma’ruf Amin saat membuka Musyawarah Nasional (Munas) Ke-10 Forum Zakat bertema “Gerakan Zakat Menyongsong Indonesia Emas 2045” di Istana Wapres, Jl. Medan Merdeka Selatan No. 6, Jakarta Pusat, Selasa (16/07/2024). “Pastikan penyaluran zakat tepat sasaran dan tepat manfaat dengan basis data yang akurat, utamanya pada program yang…

Read More

 Jakarta. Dirgakkum Korlantas Polri Brigjen Pol. Raden Slamet Santoso memimpin apel pagi di lapangan NTMC Korlantas Polri, Jakarta, Senin (15/7). Dalam kesempatan tersebut, Dirgakkum mengapresiasi semua pihak yang terlibat dalam lomba balap sepeda Zebra Bhayangkara Presisi Sudirman Loop, yang terlaksana dengan baik. “Setiap kegiatan nanti harus kita analisa dan evaluasi terkait manajemen pelaksanaannya agar ke depan bisa lebih baik lagi. Terima kasih dari pimpinan, ini merupakan rangkaian Hari Bhayangkara ke-78,” ujar Dirgakkum. Ia menambahkan, rangkaian Hari Bhayangkara tahun ini dimulai sejak Juni hingga akhir Juli dengan berbagai kegiatan internal dan eksternal sebagai bentuk kepedulian Polri terhadap pertumbuhan ekonomi serta kesejahteraan masyarakat.…

Read More

Surabaya. Polrestabes Surabaya menangkap bandar judi slot Royal Dream dengan omset Rp1 miliar per bulan. Bandar tersebut berinisial RA (25) yang ditangkap di Sidoarjo, Jawa Timur (Jatim). Kasat Reskrim Polrestabes Surabaya AKBP Hendro Sukmono mengatakan, RA merupakan bandar dari penjualan chip dari aplikasi JITBIT. Selain RA, penyidik Unit Jatanras Satreskrim Polrestabes Surabaya juga menangkap lima karyawannya, yakni ANH (37), AH (25), ASE (28), AW (42) dan DAK (42). “Hasil penambangan ditampung dalam 20 akun secara otomatis dengan alat bantu aplikasi bernama JITBIT dengan maksud untuk memudahkan dan dapat mengirimkan chip Royal Dream kepada pelanggan melalui e-commerce (platform perdagangan elektronik),” ujar…

Read More

Jakarta, 16 Juli 2024 – Pertamina New & Renewable Energy (Pertamina NRE) secara resmi menandatangani Nota Kesepahaman (MoU) bersama Coal Power Generation Company Bangladesh Limited (CPGCBL) untuk proyek pembangkit Listrik tenaga surya (PLTS) dengan kapasitas 500 MW di daerah Moheshkhali dan di berbagai area lain yang potensial di Bangladesh. MoU ini ditandatangani oleh Abul Kalam Azad, Managing Director CPGCBL, dan Fadli Rahman, Pelaksana Tugas CEO Pertamina NRE, di Crystal Ballroom, Hotel Intercontinental, Dhaka, Bangladesh pada Senin (15/7). Penandatanganan ini turut disaksikan oleh Nelwin Aldriansyah, Chief Financial Officer Pertamina NRE.Penandatanganan MoU ini merupakan tindak lanjut dari MoU government-to-government (G2G) yang ditandatangani antara…

Read More

Semarang – Bercita-cita menjadi polisi sejak kecil, Aura Marsya Arindi (19), Calon Taruni Akademi Kepolisian (Akpol) dari Mataram, Nusa Tenggara Barat sudah berlatih fisik sejak dini. Latihan Taekwondo hingga menjuarai ajang internasional ia jadikan salah satu modal mewujudkan harapannya itu. Gadis yang akrab disapa Arin itu saat masih kecil diajak ayahnya, Suhartono Toemiran (57) melihat parade Akpol. Saat itu dia langsung jatuh cinta dan ingin menjadi Polisi. “Saya sudah sejak kecil ingin jadi polisi. Pernah saat itu lihat parade Akpol langsung tertarik. Ayah tahu dan bilang, ‘kalau mau jadi itu, latihan’,” kata Arin ditemui usai pengisian Inventory PSI dan PMK…

Read More

Aiswa Djien Pandey alias Aiswa adalah satu-satunya Calon Taruni Akademi Kepolisian (Akpol) perwakilan Maluku Utara (Malut) yang lolos tingkat daerah dan kini mengikuti seleksi tingkat pusat. “Saya peringkat pertama, Puji Tuhan. Karena saingan saya juga sudah gugur waktu tes jasmani. Dari Maluku Utara totalnya ada lima orang (calon taruna), yang empat putra, satu putri. Saya asli Maluku Utara,” kata Aiswa usai pengisian Inventory PSI dan PMK di Komplek Akpol, Kota Semarang, Senin (15/7/2024) sore. Aiswa yang berangkat dari keluarga kurang mampu, punya modal mentereng. Dia adalah Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Nasional tahun 2022, masuk Pasukan 17 Sayap Kiri tim…

Read More

Jakarta – Penyidik Direktorat Kriminal Umum (Dittipum) Mabes Polri saat ini tengah menyelidiki laporan yang diajukan oleh tujuh terpidana kasus pembunuhan Vina. Laporan tersebut terkait dengan dugaan kesaksian palsu yang dapat memengaruhi hasil persidangan. Kabareskrim Polri, Komisaris Jenderal Polisi Wahyu Widada, menjelaskan bahwa pihaknya masih dalam tahap pengumpulan bahan keterangan. “Kami masih mengumpulkan informasi dan keterangan dari berbagai pihak,” ungkap Wahyu di Mabes Polri pada Senin (15/7/2024). Ia menambahkan bahwa semua keterangan yang telah diperoleh akan diverifikasi secara menyeluruh untuk memastikan keabsahan dan relevansinya dengan kasus yang dimaksud. Proses ini menjadi sangat penting untuk memastikan bahwa semua langkah yang diambil…

Read More

Jakarta – Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) Kembali menggelar kejuaraan Judo Kapolri Cup 2024 di GBK Basket Hall, Senayan, Jakarta Pusat, Senin (15/7/2024). Kegiatan dalam memperingati Hari Bhayangkara ke-78 ini dibuka langsung oleh Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo. Peserta Judo Kapolri Cup 2024 tidak hanya diikuti oleh atlet dari Polri, namun juga dari TNI dan Umum. Hal itu menjadi dasar kejuaraan ini diselenggarakan yakni untuk mencetak generasi atlet yang sportif, mandiri dan professional. Ketua Pelaksana Judo Kapolri Cup 2024, Brigjen Pol. Yudhi Sulistianto Wahid mengatakan, antusiasme peserta tahun ini cukup tinggi. Sebanyak 700 atlet Judo akan mengikuti pertandingan yang akan…

Read More

Jakarta, 15 Juli 2024 – Perkembangan AI telah merambah ke dalam kehidupan sehari-hari konsumen dan smartphone memainkan peran yang sangat penting. Perkembangan AI telah mendorong permintaan konsumen terhadap pasar smartphone yang meningkatkan pengapalan smartphone AI Generasi Berikutnya di dunia pada tahun 2024 akan berjumlah 170 juta berdasarkan prediksi IDC. Smartphone AI Generasi Berikutnya dengan harga di bawah US$1.000 yang didorong oleh permintaan pengguna, diperkirakan akan meningkat sebesar 250% pada tahun 2024.Memasuki tahun 2024, OPPO kembali menegaskan komitmennya untuk menghadirkan teknologi AI yang canggih untuk dapat dinikmati oleh lebih banyak orang, tidak hanya terbatas pada smartphone kelas flagship. Dalam upaya mewujudkan…

Read More

Jakarta – Sebanyak 2.938 petugas gabungan dikerahkan Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya dalam Operasi Patuh Jaya 2024 yang dilaksanakan mulai hari ini, Senin (15/7). “Jumlah total personel gabungan Operasi Patuh Jaya 2.938,” kata Direktur Lalu Lintas Polda Metro Jaya Kombes Polisi Latif Usman dalam keterangan tertulis yang diterima di Jakarta, Minggu (15/7). Dirlantas Polda Metro Jaya menjelaskan Operasi Patuh Jaya 2024 akan digelar mulai tanggal 15 -28 Juli dimana sebelumnya didahulukan semua personel di jajaran Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Metro Jaya melaksanakan apel pagi pukul 06.00 WIB dan apel siang pada pukul 13.30 WIB. Dalam unggahan akun resmi Ditlantas Polda Metro…

Read More

Makassar, Sulawesi Selatan, 12 Juli 2024 – PT Honda Prospect Motor kembali memberikan kemudahan untuk konsumen dalam mencari mobil bekas berkualitas dengan meresmikan dealer mobil bekas Honda bersertifikasi pertamanya di Kota Makassar melalui Honda SLS Used Car pada tanggal 12 Juli 2024. Selain menyediakan mobil bekas berkualitas, dealer ini juga menghadirkan layanan tukar tambah dengan mobil baru Honda yang memberikan konsumen, pengalaman berbelanja yang komprehensif dalam satu lokasi, dan menjual mobil bekas Honda yang bersertifikasi.Honda SLS Used Car berada di lokasi yang sama dengan Dealer Honda Sanggar Laut Selatan 2, yang beralamat di Jl. Gatot Subroto Baru No.57, Kelurahan Kaluku Bodoa,…

Read More

Dibuat secara khusus, Galaxy Z Flip6 edisi eksklusif ini akan diberikan ke hampir 17 ribu atlet yang berlaga di Paris 2024, memberikan mereka pengalaman baru yang belum pernah dirasakan sebelumnya.Samsung Electronics Co., Ltd., Worldwide Olympic and Paralympic Partner, mengumumkan Edisi Olimpiade untuk Galaxy Z Flip6 yang dirancang khusus dan dikustomisasi untuk seluruh atlet yang berkompetisi di Olimpiade dan Paralimpiade Paris 2024. Edisi terbaru ini melanjutkan komitmen lebih dari tiga dekade Samsung dalam menyediakan teknologi canggih dan inovasi mobile terdepan untuk mendukung perhelatan olahraga bergengsi ini.Edisi Olimpiade terbaru untuk Paris 2024 ini merupakan yang edisi pertama yang didukung kemampuan Galaxy AI. Dirancang…

Read More

Jakarta – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memastikan kesiapan pengamanan ajang pramusim Liga 1 Indonesia bertajuk Piala Presiden yang dimulai tanggal 19 Juli 2024. Kapolri mengatakan pengamanan Piala Presiden nanti akan berstandar Federasi Sepak Bola Internasional (FIFA). Hal itu disampaikannya usai melakukan rapat koordinasi dengan Ketua Umum PSSI, Erick Thohir dan Maruarar Sirait selaku Ketua Steering Committe (SC) Piala Presiden 2024. Kapolri menyatakan, pihaknya juga telah mengeluarkan izin penyelenggaraan gelaran itu. “Hari ini kita melaksanakan rapat untuk mempersiapkan bagian dari event yang sudah dipersiapkan pramusim yaitu Piala Presiden dan tentunya kami Polri akan ikut mengawal proses penyelenggaraannya, izin sudah kita…

Read More

Senantiasa Mengedepankan Kecepatan, Ketepatan, dan Kepercayaan sebagai Nilai yang Ditawarkan bagi Pencari dan Penyedia KerjaJakarta, 15 Juli 2024 – Jobstreet Express, bagian dari Jobstreet by SEEK, teknologi pencarian kerja terkemuka di Indonesia menuai respons positif dari para penyedia kerja dan pencari kerja semi-terampil untuk berbagai bidang industri. Dalam dua tahun perjalanannya di Indonesia, platform Jobstreet Express dinilai memberikan manfaat positif dalam ekosistem penyedia karyawan yang tepat sasaran.  “Kami merasa bangga karena Jobstreet Express telah dipercaya sebagai platform untuk mencari karyawan semi-terampil oleh para penyedia kerja, baik perusahaan, UMKM, bisnis lokal di Indonesia, untuk itulah kami terus menjaga kredibilitas dengan memberikan…

Read More

PT Kereta Api Indonesia (Persero) merespons isu viral di media sosial terkait rombongan penumpang yang bersuara keras saat menggunakan KA (241) Sri Tanjung relasi Ketapang – Lempuyangan keberangkatan 12 Juli 2024, tepatnya di kereta ekonomi 6.Kondektur dan Polsuska yang bertugas telah telah mengambil tindakan dengan memanggil koordinator rombongan dan memberikan penjelasan serta arahan agar tidak membuat kegaduhan di dalam kereta. Setelah itu, situasi kembali kondusif.VP Public Relations KAI Anne Purba mengatakan, KAI mengimbau kepada seluruh pelanggan untuk saling menghormati dan menghargai antar sesama penumpang agar perjalanan kereta api tetap aman dan nyaman. “Pelanggan dilarang bersuara keras di dalam kereta api, baik…

Read More

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menerima audiensi Ketua Umum PSSI Erick Thohir di Mabes Polri, Jakarta Selatan, Senin (15/7/2024). Dalam audiensi ini dibahas beberapa hal salah satunya persiapan pengamanan Piala Presiden 2024 yang akan dimulai pada 19 Juli mendatang. Kapolri mengatakan, pertemuan dengan Ketum PSSI Erick Thohir merupakan langkah agar persepakbolaan Indonesia dapat berjalan lebih baik, dari sisi penyelenggaraan, pemain, wasit dan suporter. “Kita sepakat mendukung apa yang menjadi kebijakan FIFA untuk mempersiapkan sepak bola Indonesia agar betul-betul mengikuti standar FIFA. Hari ini kita melaksanakan rapat untuk mempersiapkan bagian dari event yang sudah disiapkan pramusim yaitu Piala Presiden,” kata Sigit.…

Read More

(Kiri ke kanan) Country Manager Level Infinite, Agung Chaniago; CEO Nuon, Aris Sudewo; Head of Publishing SEA Tencent, John; VP Digital Lifestyle & Services Telkomsel, Nirwan Lesmana; VP Customer Care Management Telkomsel, Robby A Cahyadi; COO Nuon, Chandra Tamrin; dan CFTO Nuon, Irlamsyah Syam saat seremonial peluncuran HoK GraPARI Corner di GraPARI Graha Merah Putih, Rabu (10/7) lalu.Jakarta, 15 Juli 2024 – Anak perusahaan PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom), Nuon Digital Indonesia (Nuon) sebagai official main partner pada gim Honor of Kings (HoK) bersama Telkomsel melalui Dunia Games sebagai official top up partner menggelar peluncuran gim Honor of Kings GraPARI Corner pada Rabu (10/7) lalu di…

Read More