Penulis: Nonblok

Wamena, NONBLOK.COM – Setelah menempuh penerbangan sekitar satu setengah jam dari Merauke, Papua Selatan, Wakil Presiden (Wapres) K.H. Ma’ruf Amin beserta Ibu Hj. Wury Ma’ruf Amin dan rombongan tiba di Bandar Udara Wamena, Papua Pegunungan, Rabu (05/06/2024). Menyambut kedatangan Wapres dan rombongan, Pj. Gubernur Papua Pegunungan Velix Wanggai dan segenap anggota Forkopimda Provinsi Papua Pegunungan. Velix yang juga Deputi Bidang Dukungan Kebijakan Pemerintahan dan Wawasan Kebangsaan, Sekretariat Wakil Presiden ini juga tampak didampingi sang istri, Herwin Meiliantina Wanggai. Tidak hanya itu, saat turun dari pesawat, Wapres dan Ibu Wury juga disambut meriah iringan tarian adat Selamat Datang yang dibawakan para…

Read More

Keterangan foto: Ritesh Kumar Singh, Director and Chief Commercial Officer Indosat Ooredoo Hutchison, dan Arifin Prasetyo, Country Head AirAsia rewards Indonesia menandatangani kerja sama integrasi AirAsia rewards dengan IM3 untuk penukaran eSIM dan data roamingJakarta, 5 Juni 2024-  Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) melalui brand IM3 menandatangani Nota Kesepahaman (MoU) dengan AirAsia rewards, program loyalitas pada platform OTA (Online Travel Agency) AirAsia MOVE. Kemitraan strategis ini akan memperluas akses lintas platform dengan mengintegrasikan AirAsia rewards untuk penukaran eSIM dan paket data roaming IM3. Penandatanganan MoU dilakukan oleh Ritesh Kumar Singh, Director and Chief Commercial Officer Indosat Ooredoo Hutchison, dan Arifin Prasetyo, Country Head AirAsia rewards Indonesia yang berlangsung…

Read More

Touring motor jadi bagian utama dari kegemaran bikers. Menjelajahi wilayah-wilayah dengan beragam karakter rute merupakan hobi utama yang wajib dituntaskan. Keinginan untuk mendapatkan pengalaman maupun menjawab tantangan dalam petualangan berkendara jarak jauh, dapat terwujud dengan touring menggunakan motor.Hal ini pula yang menginspirasi Alva Prita Damayanti, lady biker XSR 155 yang di akhir bulan Mei 2024 lalu ambil bagian dalam touring istimewa  bersama komunitas XSR Brotherhood Indonesia (XBI). Agenda tahunan touring sekaligus berwisata itu di 2024 ini dilaksanakan di Sulawesi Selatan mengambil rute dari Makassar ke Toraja. Diikuti 50 peserta dari 8 chapter, touring istimewa ini memberikan pengalaman baru bagi Alva Prita Damayanti.…

Read More

Merauke, NONBLOK.COM – Usai melaksanakan sejumlah agenda di Merauke, Provinsi Papua Selatan, Wakil Presiden (Wapres) K.H. Ma’ruf Amin beserta Ibu Hj. Wury Ma’ruf Amin melanjutkan kunjungan kerjanya ke Wamena, Provinsi Papua Pegunungan, Rabu pagi (05/06/2024). Tepat pukul 09.00 WIT, menggunakan Pesawat Hercules VIP TNI AU, Wapres dan rombongan terbatas lepas landas dari Bandar Udara Mopah, Merauke menuju Bandar Udara Wamena. Tampak melepas keberangkatan Wapres, Pj. Gubernur Papua Selatan Apolo Safanpo beserta Ibu Khatarina Safanpo dan segenap jajaran Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Provinsi Papua Selatan. Setibanya di Wamena sekitar pukul 10.30 WIT, Wapres dan Ibu Wury rencananya akan disambut oleh…

Read More

Jaringan gas kota akan dikembangkan di Ibu Kota Nusantara sebagai salah satu energi bersih rendah karbon.Jakarta, 4 Juni 2024 – PT Pertamina (Persero) menjalin kolaborasi dengan berbagai pihak untuk membangun energi berkelanjutan di Ibu Kota Nusantara (IKN). Berperan pimpin transisi energi, Pertamina berupaya mewujudkan ekosistem energi berkelanjutan (sustainability) di IKN, sehingga dapat tercapai visi IKN sebagai kota terbaik dunia sekaligus berkontribusi pada pencapaian Net Zero Emission (NZE) Indonesia. “Menghadapi tantangan iklim di masa depan, inovasi dalam energi berkelanjutan perlu ditingkatkan. Pertamina fokus untuk mengembangkan inovasi ini melalui berbagai cara, mulai dari mempersiapkan talenta penggerak sustainability hingga mendorong riset sumber energi alternatif yang…

Read More

Merauke, NONBLOK.COM – Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) Bambang Susantono dan Wakil Kepala Otorita IKN Dhony Rahajoe mengundurkan diri dari jabatan mereka. Hal ini diumumkan oleh Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) secara resmi pada Senin (03/06/2024). Ketika ditanya awak media mengenai isu ini, Wakil Presiden (Wapres) K.H. Ma’ruf Amin berpendapat bahwa proses pembangunan IKN tetap bisa berjalan kendati terjadi pergantian kepemimpinan pada struktur organisasi Otorita IKN. Meskipun tidak mengetahui alasan pengunduran diri tersebut, ia meyakini bahwa dinamika seperti ini adalah hal yang biasa dalam proses pembangunan. “Pertama, saya tidak tahu ya alasannya kenapa itu. Pak Pratik tidak menjelaskan, saya juga…

Read More

Merauke, NONBLOK.COM – Panitia Seleksi Calon Pimpinan dan Anggota Dewan Pengawas Komisi Pemberantasan Korupsi 2024-2027 (Pansel Capim KPK) telah ditetapkan melalui Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 63/P Tahun 2024. Dalam menjalankan tugasnya, pansel harus menyeleksi dan menentukan 10 nama calon pimpinan serta calon dewan pengawas untuk diserahkan kepada Presiden. Oleh karena itu, pansel harus melakukan seleksi ketat dalam proses rekrutmen agar pimpinan terpilih nantinya dapat secara tegas memberantas tindakan korupsi di Indonesia. “Kita harapkan pansel ini bekerja dengan baik dan bisa menyeleksi betul calon-calon pimpinan KPK ke depan. Nah kita harapkan ke depan tentu lebih baik lagi, ya, supaya betul-betul yang…

Read More

Merauke, NONBLOK.COM – Usai meninjau Kawasan Perkebunan Tebu Sermayam, Kampung Ngguti Bob, Kecamatan Tanah Miring, Kabupaten Merauke, Selasa (04/06/2024), Wakil Presiden (Wapres) K.H. Ma’ruf Amin menyampaikan kepada awak media bahwa nantinya Merauke akan dipersiapkan menjadi lumbung perkebunan tebu. Hal ini dilakukan untuk memenuhi kebutuhan impor gula nasional yang pada 2023 sampai menyentuh angka 6 juta ton. Dalam keterangan persnya tersebut, Wapres mengungkapkan bahwa dalam proses riset awal pengembangan perkebunan tebu ini, sudah melibatkan para Tokoh Masyarakat dan Sumber Daya Manusia (SDM) setempat, serta mengadaptasi tata kelola perkebunan lokal. “Tadi saya diberitahu bahwa ketika melakukan perencanaan itu sudah mencerminkan budaya lokal,…

Read More

Merauke, NONBLOK.COM – Usai meresmikan Pencanangan Pembangunan Sentra Sarana dan Prasarana Pemerintah Provinsi Papua Selatan, Wakil Presiden (Wapres) K.H. Ma’ruf Amin mengunjungi Kawasan Perkebunan Tebu Sermayam, Kampung Ngguti Bob, Kecamatan Tanah Miring, Kabupaten Merauke, Selasa (04/06/2024). Di lokasi tersebut, Wapres meninjau secara langsung laboratorium Investasi Pilot Project Perkebunan Tebu dan Green House. Saat memberikan keterangan pers seusai peninjauan, Wapres menyampaikan bahwa dirinya mendukung Papua Selatan menjadi salah satu pusat industri gula. Sebab, sejauh ini kebutuhan gula nasional masih ditopang gula impor yang jumlahnya terus bertambah setiap tahun. “Tiap tahun naik terus bahkan pada 2023 sampai 6 juta ton impor. Diperkirakan…

Read More

Ringkasan beritaServer Dell PowerEdge XE9680L menawarkan direct liquid cooling dan delapan GPU NVIDIA Blackwell Tensor Core untuk pemrosesan cepat dalam sebuah form factor yang ringkasDell menghadirkan solusi rack-scale siap pakai (turnkey) dengan tingkat densitas terbesar dan paling hemat energi untuk mempercepat penerapan komputasi GPU Blackwell dalam skala besarDell NativeEdge adalah mesin orkestrasi edge pertama yang mengotomatisasi penerapan perangkat lunak NVIDIA AI, termasuk NVIDIA NIMKerjasama solusi dan layanan Dell dengan NVIDIA mempercepat penerapan aplikasi AI dan implementasi asisten digitalJAKARTA, Indonesia – 4 Juni 2024 Dell Technologies (NYSE: DELL) mengembangkan kerja sama dengan NVIDIA untuk Dell AI Factory yang mencakup pembaruan server,…

Read More

LRT Jabodebek berhasil melayani 1.704.223 pengguna pada bulan Mei. Dengan rata-rata jumlah pengguna pada hari kerja mencapai 70.335 pengguna, sementara pada akhir pekan dan hari libur nasional rata-rata sebanyak 33.707 pengguna. Manager Public Relations LRT Jabodebek, Mahendro Trang Bawomo, menyampaikan bahwa jumlah pengguna pada bulan Mei merupakan rekor jumlah pengguna bulanan tertinggi sejak LRT Jabodebek resmi beroperasi pada bulan Agustus 2023 lalu.“Jumlah pengguna pada bulan Mei melampaui rekor sebelumnya yang tercatat pada bulan September 2023, saat tarif flat Rp5.000 masih diberlakukan. Pengguna pada bulan Mei naik 12% dibanding jumlah pengguna pada periode tersebut yakni sebanyak 1.506.191 pengguna,” ujar Mahendro.Walaupun pada bulan…

Read More

Sinarmas Sekuritas (SimInvest) dan Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed) menggelar acara sekolah pasar modal di Purwokerto. (Dok Sinar Mas) Tingginya minat anak muda terhadap industri pasar modal mendorong Sinarmas Sekuritas (SimInvest) bersama Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed) menggelar acara sekolah pasar modal di Purwokerto. Acara bertajuk ‘Unleashing investment Skill: Introduce Into Stock Markets’ tersebut terlaksana di Auditorium Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed) pada Jumat (30/5). Kegiatan ini merupakan komitmen Siminvest untuk menjadi best friend investasi melalui pendampingan investasi secara langsung maupun melalui media sosial Instagram di @sim_invest.Kegiatan ini dihadiri oleh para peserta dari berbagai kalangan mulai dari Mahasiswa dan juga masyarakat sekitar yang berminat…

Read More

Hyundai N siap berlaga di Nürburgring 24 Hours, dengan pembalap juara bertahan dan tim global bertekad untuk mengulang kemenangan mereka di kelas TCRPara pembalap dari Eropa, Amerika Utara, dan China akan bertanding di kelas TCRHyundai N menampilkan IONIQ 5 N dengan spesifikasi khusus untuk TA (Time Attack) di Nürburgring 24 Hours, dengan target mencetak rekor di Pikes Peak bersama model produksi IONIQ 5 N Hyundai Motor akan memperkenalkan IONIQ 5 N TA Spec dengan livery khusus PPIHC, hasil kolaborasi dengan Gran TurismoNÜRBURG/SEOUL, 4 Juni 2024 – Hyundai N kembali berlaga di Nürburgring Nordschleife, Jerman, dengan fokus mencetak kemenangan untuk keempat kali berturut-turut pada kelas TCR di…

Read More

Dapatkan pengalaman OLED lebih baik dengan teknologi eksklusif yang mencegah burn-in di seri Odyssey OLED baruFitur pintar yang ditenagai oleh AI menghadirkan pengalaman hiburan yang lebih baik pada Smart Monitor M8 dan Odyssey OLED G8, sementara model ViewFinity terbaru menghadirkan perangkat kerja yang lebih efisienSamsung Electronics Co, Ltd hari ini mengumumkan peluncuran global rangkaian monitor gaming Odyssey OLED, Smart Monitor, dan ViewFinity 2024.Model-model terbaru dan paling update ini menghadirkan fitur yang diinginkan oleh pengguna – dan juga beberapa fitur yang mengejutkan, untuk memberikan pengalaman baru bagaimana pun cara mereka menggunakan monitornya. Rangkaian produk Odyssey menghadirkan pengalaman OLED yang lebih baik dan kemampuan AI[1]  termutakhir…

Read More

Merauke, NONBLOK.COM – Pemerintah telah meluncurkan Rencana Induk Percepatan Pembangunan Papua (RIPPP) Tahun 2022–2041 dengan tiga misi utama, yaitu Papua Sehat, Papua Cerdas, dan Papua Produktif. Terkait hal ini, Wakil Presiden (Wapres) K.H. Ma’ruf Amin menegaskan bahwa RIPPP ini akan menjadi pedoman bagi seluruh pemangku kepentingan dalam mendesain program prioritas pembangunan Papua. “Dalam kerangka RIPPP, kita akan terus mendorong Provinsi Papua Selatan sebagai sentra pangan nasional di timur Indonesia,” ujar Wapres saat meresmikan Pencanangan Pembangunan Sentra Sarana dan Prasarana Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua Selatan, di Ballroom Sakil B Swiss-Belhotel, Jl. Raya Mandala No. 53, Kabupaten Merauke, Papua Selatan, Selasa (04/06/2024).…

Read More

Merauke, NONBLOK.COM – Sebagai salah satu provinsi baru hasil pemekaran wilayah di Tanah Papua, Provinsi Papua Selatan akan melaksanakan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) perdana pada November 2024 mendatang. Terkait hal ini, Wakil Presiden (Wapres) K.H. Ma’ruf Amin meminta masyarakat Papua Selatan, khususnya di Kabupaten Merauke agar terus menjaga situasi politik tetap kondusif. “Ke depan, kurang dari enam bulan lagi, kita akan menyelenggarakan Pilkada serentak. Untuk itu, saya berharap seluruh masyarakat Papua, khususnya di Provinsi Papua Selatan, dapat menjaga situasi politik tetap sejuk dan damai,” pinta Wapres saat meresmikan Pencanangan Pembangunan Sentra Sarana dan Prasarana Pemerintah Provinsi Papua Selatan, di Ballroom…

Read More

Merauke, NONBLOK.COM – Kesejahteraan masyarakat Papua terus menjadi perhatian pemerintah hingga saat ini. Berbagai aspek, mulai dari pendidikan, telekomunikasi, ekonomi, pelayanan masyarakat, hingga infrastruktur terus dibangun dan dibenahi demi pemerataan pembangunan di Tanah Papua, termasuk di Papua Selatan. Terkait hal ini, Wakil Presiden (Wapres) K.H. Ma’ruf Amin menjelaskan bahwa pembangunan di Papua sudah disusun dalam rencana pembangunan dan akan didirikan untuk masing-masing kabupaten, sehingga akses pelayanan masyarakat menjadi lebih dekat. “Oleh karena itu, anggaran yang diberikan oleh pemerintah otonomi khusus (Otsus), kalau dulu itu kan tersentralisasi di provinsi, sekarang itu langsung ditransfer ke kabupaten-kabupaten. Oleh karena itu, saya harapkan bahwa…

Read More

PT Hyundai Motors Indonesia resmi mengumumkan pre-booking untuk kendaraan listrik (EV) terbarunya, all-new KONA Electric, yang dinantikan konsumen sejak awal tahun.Konsumen bisa melakukan pre-booking all-new KONA Electric secara eksklusif melalui  situs resmi Hyundai Motors Indonesia mulai hari ini.Dengan harga sekitar 500 jutaan, all-new KONA Electric menawarkan driving range mencapai hingga lebih dari 600 km.Jakarta, 3 Juni 2024 – Hari ini, PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) resmi memulai layanan pre-booking untuk all-new KONA Electric. Kendaraan listrik (EV) canggih dengan all-electric range (AER) mencapai hingga lebih dari 600 km** ini tersedia dengan harga kompetitif sekitar Rp500 jutaan*. Konsumen luas bisa melakukan pre-booking all-new KONA Electric secara eksklusif di situs resmi Hyundai Motors Indonesia.Woojune Cha, President Director PT Hyundai Motors Indonesia mengatakan “All-new KONA Electric menjadi…

Read More

PT Kereta Api Indonesia (Persero) mengoperasikan 18 KA Tambahan di bulan Juni 2024 untuk mengantisipasi lonjakan pelanggan pada libur Hari Raya Idul Adha. Berikut daftar KA-KA tambahan untuk periode libur panjang tersebut:1. KA (7045B) Argo Parahyangan Tambahan relasi Bandung – Gambir, beroperasi tanggal 1-30 Juni 2024;2. KA (7046A) Argo Parahyangan Tambahan relasi Gambir – Bandung, beroperasi tanggal 1-30 Juni 2024;3. KA (40A) Argo Parahyangan relasi Gambir – Bandung, beroperasi tanggal 18 Juni 2024;4. KA (51) Argo Parahyangan relasi Bandung – Gambir, beroperasi tanggal 18 Juni 2024;5. KA (29F) Argo Cheribon relasi Cirebon – Gambir, beroperasi tanggal 18 Juni 2024;6. KA…

Read More

Konsep multicity ini menawarkan solusi perjalanan semakin praktis, ekonomis dan menarik bagi para travelers yang ingin mengeksplorasi dunia dengan cara lebih fleksibel dan efisien.Mendukung program pemerintah untuk mendatangkan wisatawan mancanegara ke Indonesia.J A K A R T A, 4 Juni 2024 – Lion Group dan Jeju Air mengumumkan kerjasama strategis (code share) yang akan mempermudah para pelancong dalam menjelajahi destinasi internasional. Kesepakatan ini ditandatangani oleh Presiden Direktur Lion Group, Capt. Daniel Putut Kuncoro Adi dan Presiden Direktur Jeju Air, Kim E-Bae, di Jakarta. Penandatanganan ini disaksikan oleh Consular, Embasssy of the Republic of Korea in Indonesia, Sungtae CHO; Otto Hardianto, Staf Khusus…

Read More