Close Menu
  • Home
  • Bisnis
  • Nasional
  • Pemerintahan
  • Indeks
What's Hot

UIN Jakarta jadi PTKIN dengan Guru Besar Terbanyak di Indonesia, Total 151 Profesor

Rabu, 14 Januari 2026

Tinjau Pasar Potikelek Wamena, Wapres Dukung Peran Mama-Mama Penopang Ekonomi Keluarga

Rabu, 14 Januari 2026

Bertemu Forkopimda dan Tokoh Adat Papua Pegunungan, Wapres Dorong Semangat Persatuan untuk Sukseskan Pembangunan

Selasa, 13 Januari 2026
Facebook X (Twitter) Instagram Threads
  • Tentang Kami
  • Disclaimer
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
  • Redaksi
  • SOP Perlindungan Wartawan
  • Contact
NonBlok.com
Facebook X (Twitter) Instagram
Subscribe
  • Home
  • Bisnis
  • Nasional
  • Pemerintahan
  • Indeks
NonBlok.com
Nonblok.com / Fazzio Modifikasi Iconic Bikin Melirik Di Ajang Perdana Fazzio Modifest Samarinda
Bisnis

Fazzio Modifikasi Iconic Bikin Melirik Di Ajang Perdana Fazzio Modifest Samarinda

NonblokBy NonblokMinggu, 18 Mei 2025Updated:Rabu, 21 Mei 2025Tidak ada komentar4 Mins Read
Share
Facebook Twitter Pinterest Threads Bluesky Copy Link
Warning: mysqli_query(): (HY000/1114): The table ‘(temporary)’ is full in /home/u6998656/public_html/wp-includes/class-wpdb.php on line 2345

Samarinda – Seiring dengan semakin maraknya tren modifikasi kendaraan khususnya sepeda motor yang mana banyak pengendara berusaha memiliki sepeda motor yang mampu memenuhi kebutuhan mobilitas sekaligus mampu mendukung lifestylenya masing-masing. Kegemaran masayarakat Indonesia untuk mengekspresikan gayanya melalui modifikasi sepeda motor tersebut telah dibuktikan melalui salah satu ajang kontes modifikasi lifestyle milik Yamaha, yaitu Fazzio Modifest.

Acara yang sebelumnya digelar pada 4 kota besar Indonesia tersebut berhasil memajang ratusan modifikasi skutik Fazzio Hybrid dengan konsep yang berbeda-beda dan pastinya memiliki modifikasi yang unik. Bertemakan Modifikasi Tipis-Tipis, Fazzio Modifest 2024 juga turut membuktikan julukan “White Canvas” milik Fazzio Hybrid yang memberikan kesempatan kepada para penggunanya untuk bebas berkreasi sehingga hanya dengan sedikit dandanan, Fazzio Hybrid sudah bisa tampil iconic serta mampu meningkatkan gaya para pengendaranya yang terkenal stylish dan skena. Dan pada tahun ini, ajang Fazzio Modifest kembali hadir dan secara perdana digelar di kota Samarinda pada Sabtu (17/5).

“Untuk mendukung antusiasme masyarakat Indonesia yang begitu besar untuk mengekspresikan gayanya melalui modifikasi motor yang dilakukan, menjadi salah satu alasan mengapa Fazzio Modifest kembali hadir di tahun ini karena kami ingin terus memberikan wadah kepada para pengguna Fazzio Hybrid, khususnya anak-anak muda Indonesia yang sangat kreatif dan berani tampil berbeda dari yang lain sehingga di tahun ini, Fazzio Modifest akan diselenggarakan di 6 kota besar Indonesia dan membawa konsep baru serta aktivitas seru lainnya yang cocok untuk anak muda semakin dapat menunjukkan kreativitas, hobi, dan bakatnya masing-masing,” ujar Rifki Maulana, Manager Public Relations, YRA & Community, PT Yamaha Indonesia Motor Mfg.

Event perdana Fazzio Modifest 2025 di kota Samarinda dilaksanakan pada Sabtu (17/5) di Main Atrium Big Mall Samarinda yang memamerkan puluhan modifikasi skutik Fazzio Hybrid, dan salah satunya adalah Fazzio Hybrid milik Zee yang dimodifikasi oleh Atenk Katros, serta sekaligus disertai dengan berbagai aktivitas Skena yang digandrungi para anak muda saat ini. Bukan hanya itu, kegiatan ini juga berhasil memadati jalanan kota Samarinda karena menghadirkan lebih dari 70 Fazzio Hybrid untuk melakukan City Touring dengan menggunakan Fazzio dari daerah GOR Segiri menuju Big Mall Samarinda, venue Fazzio Modifest 2025.

Keseruan Fazzio Modifest ini dibuktikan dengan adanya puluhan kontestan modifikasi Fazzio Hybrid yang iconic serta eye catchy dan masing-masing motornya dipajang langsung di tengah mall sehingga sangat mencuri perhatian para pengunjung. Berbeda dari tahun sebelumnya, ajang kontes modifikasi Fazzio Hybrid tahun ini tidak hanya memamerkan puluhan skutik Fazzio Hybrid dengan Modifikasi Tipis-Tipis, tetapi juga kategori Modifikasi “Gaya Gue” yang tentu saja membuka ruang yang lebih luas lagi kepada para pengguna skutik dengan julukan “White Canvas” tersebut untuk berkarya sesuai dengan lifestyle dan passionnya masing-masing. Pada kategori Modifikasi Gaya Gue*, para peserta diberikan kesempatan untuk bisa melakukan modifikasi lebih kompleks seperti mengubah warna motor secara total dan mengganti atau menambahkan aksesoris sepeda motor selagi tetap masih dapat digunakan untuk kebutuhan sehari-hari dan mengutamakan safety riding.

Selain sebagai ajang untuk menunjukkan kreativitas melalui berbagai modifikasi motor Fazzio Hybrid, acara ini juga mengadakan lomba basket 3X3 dan dance competition untuk membuktikan bakat para anak muda Samarinda di dunia olahraga. Lantas tidak heran dengan terselenggaranya acara Fazzio Modifest Samarinda cukup banyak tuai apresiasi dari para anak muda yang menjadi mayoritas peserta aktivitas ini karena kegiatan ini dinilai berhasil mewadahi kreativitas sekaligus bakat anak-anak muda saat ini. Hal ini disampaikan oleh salah satu kontestan Fazzio Modifest dari kategori modifikasi “Tipis-Tipis”.

“Tentu saja sangat senang bisa join acara Fazzio Modifest tahun ini karena para anak muda Indonesia khususnya di Samarinda ini bisa menyalurkan hobi, kreativitasnya masing-masing melalui modifikasi sepeda motor dan waktu melihat salah satu modifkasi Fazzio Hybrid dari kategori Tipis-Tipis, jadi terinspirasi untuk bisa tambah modifikasi di motor Fazzio Hybrid,” ungkap Raka, peserta Fazzio Modifest Samarinda.

Kemeriahan dari Fazzio Modifest 2025 akan terus berlanjut selama bulan Mei hingga akhir Juni 2025 pada 5 kota besar Indonesia lainnya seperti Yogyakarta, Makassar, Medan, Bandung, dan Bali. Untuk mengetahui informasi lebih lanjut mengenai keseruan Fazzio Modifest 2025, dapat ikuti terus Instagram resmi @yamahaindonesia dan @fazziomovement.

*Syarat & ketentuan berlaku

Bisnis Ekonomi Ekonomi dan Bisnis Indonesia Nasional Nusantara
Share. Facebook Twitter Pinterest Bluesky Threads Tumblr Telegram Email
Nonblok

Related Posts

UIN Jakarta jadi PTKIN dengan Guru Besar Terbanyak di Indonesia, Total 151 Profesor

Rabu, 14 Januari 2026

Tinjau Pasar Potikelek Wamena, Wapres Dukung Peran Mama-Mama Penopang Ekonomi Keluarga

Rabu, 14 Januari 2026

Bertemu Forkopimda dan Tokoh Adat Papua Pegunungan, Wapres Dorong Semangat Persatuan untuk Sukseskan Pembangunan

Selasa, 13 Januari 2026
Add A Comment
Leave A Reply Cancel Reply

Berita Terkini

UIN Jakarta jadi PTKIN dengan Guru Besar Terbanyak di Indonesia, Total 151 Profesor

Rabu, 14 Januari 20261 Views

Tinjau Pasar Potikelek Wamena, Wapres Dukung Peran Mama-Mama Penopang Ekonomi Keluarga

Rabu, 14 Januari 20260 Views

Bertemu Forkopimda dan Tokoh Adat Papua Pegunungan, Wapres Dorong Semangat Persatuan untuk Sukseskan Pembangunan

Selasa, 13 Januari 20260 Views

Dorong UMKM Naik Kelas, Wapres Temui Pegiat Kopi dan Ekonomi Kreatif Wamena

Selasa, 13 Januari 20261 Views

Perkuat Pembinaan Generasi Muda Papua Pegunungan, Wapres Bermain Sepak Bola Bersama Anak-anak SSB di Wamena

Selasa, 13 Januari 20261 Views

Tinjau Pasar Ikan Fandoi Biak, Wapres Tekankan Mutu Hasil Nelayan untuk Perluasan Pasar Ekspor

Selasa, 13 Januari 20261 Views

Pimpin Rakornas Kepariwisataan 2026, Wapres Gibran Dorong Penguatan Program Pariwisata Berkelanjutan

Senin, 12 Januari 20260 Views

Tinjau Posko Pengungsian dan Permukiman Terdampak Banjir di Kabupaten Banjar, Wapres Pastikan Perlindungan Warga dan Percepatan Pemulihan

Kamis, 8 Januari 20260 Views

Integrasi BLU, HUT ke-52 MP UIN Jakarta Terasa Spesial

Kamis, 8 Januari 20261 Views

Perkuat Sinergi Bantuan Kemanusiaan untuk Sumatra, Wapres Terima Audiensi Pekerja Seni dan Pelaku Industri Kreatif

Senin, 5 Januari 20260 Views
Don't Miss

UIN Jakarta jadi PTKIN dengan Guru Besar Terbanyak di Indonesia, Total 151 Profesor

By Nonblok.comRabu, 14 Januari 2026

Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta mencatatkan sejarah baru dalam penguatan akademik dengan mengukuhkan…

Tinjau Pasar Potikelek Wamena, Wapres Dukung Peran Mama-Mama Penopang Ekonomi Keluarga

Rabu, 14 Januari 2026

Bertemu Forkopimda dan Tokoh Adat Papua Pegunungan, Wapres Dorong Semangat Persatuan untuk Sukseskan Pembangunan

Selasa, 13 Januari 2026

Dorong UMKM Naik Kelas, Wapres Temui Pegiat Kopi dan Ekonomi Kreatif Wamena

Selasa, 13 Januari 2026
Top Posts

Polda Kalsel Bongkar Jaringan Narkoba Terafiliasi Fredy Pratama

Selasa, 29 April 20258 Views

Pacu Swasembada Aspal Nasional, Kemenperin Rilis Peta Jalan Hilirisasi Aspal Buton

Minggu, 30 Maret 20258 Views

Inisiatif PGN Optimalkan LNG Bantu Kebutuhan Energi Industri Hadapi Risiko Geopolitik

Jumat, 26 April 20248 Views

Usulan Penundaan Wajib Sertifikasi Halal, Wapres KH Ma’ruf Amin: Proses Tetap Berjalan sesuai Penahapan

Selasa, 2 April 20248 Views
Facebook X (Twitter) Instagram Pinterest
© 2026 ThemeSphere. Designed by ThemeSphere.

Type above and press Enter to search. Press Esc to cancel.