Penulis: Nonblok

Jakarta – Korlantas Polri melaksanakan kegiatan penyusunan peraturan Kakorlantas Polri terkait kejahatan lalu lintas untuk Tahun Anggaran (TA) 2024. Acara dibuka oleh Kasubdit Tata Tertib (Tatib) Direktorat Penegakan Hukum (Ditgakkum) Korlantas Polri, Kombes Pol Herry Rio Prasetyo. Dalam sambutannya, Kombes Pol Herry Rio Prasetyo menyampaikan bahwa peraturan yang akan disusun ini memiliki dampak yang besar dalam operasional di lapangan, khususnya dalam penanganan kasus kejahatan lalu lintas. Ia mengajak seluruh peserta untuk memberikan kontribusi penuh dalam merancang aturan yang lebih baik. “Rekan-rekan sekalian, saya sangat berharap nanti ada masukan-masukan yang bermanfaat dari kalian semua. Peraturan yang akan kita rancang ini sangat…

Read More

Jakarta – Sebanyak 1.165 personel gabungan dikerahkan mengawal kepulangan Paus Fransiskus dari Indonesia usai kunjungannya mulai dari tanggal 3 September kemarin. Aparat gabungan ini berasal dari Polda Metro Jaya, Kodam Jaya, Pemprov DKI Jakarta dan stakeholders lainnya. Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Ade Ary Syam Indradi mengatakan, ribuan personael gabungan tersebut ditempatkan mulai dari Kedubes Vatikan, tempat Paus Fransiskus menginap hingga di Bandara Soekarno Hatta. “Pengamanan VIP room terminal 3 Bandara Soekarno Hatta sebanyak 672 personel dan rute kepulangan mulai dari Kedubes Vatikan sampai Bandara sebanyak 493 personel,” kata Ade Ary dalam keterangan tertulisnya, Jumat (6/9/2024). Ade Ary…

Read More

Kepastian majunya Eddy Santana Putra ( ESP) menjadi Calon Gubernur (Cagub) Sumsel pada Pilkada 2024 yang menyisakan waktu kurang dari 3 bulan ini mengubah konstalasi politik di Sumsel. Kemunculan ESP dipastikan sangat merugikan pasangan Mawardi Yahya-Anita Noeringhati (Matahati) . Pasalnya ESP dan MY memiliki basis suara di Kabupaten Ogan Ilir. seperti diketahu ESP yang mantan walikota Palembang dua periode itu adalah putra daerah dari Ogan Ilir. Bahkan nama besar dan keluarga besar ESP masih sangat berpengaruh di Ogan Ilir. “Dukungan masyarakat Ogan Ilir kepada ESP masih begitu besar, sehingga diprediksi akan menggerus suara MY . Ini tentu sangat merugikan MY,”…

Read More

Paguyuban Sunda Muda menyatakan dukungan terhadap pasangan bakal calon gubernur-wakil gubernur Banten, Airin Rachmi Diany-Ade Sumardi. Mereka menilai, Airin adalah sosok Mojang Sunda berprestasi dan punya visi pemberdayaan pemuda. Dukungan terhadap Airin disampaikan Ketua umum Paguyuban Sunda Muda Agus Syarifudin, Kamis (5/9/2024). Ia mengatakan, selama dua periode menjabat sebagai Wali Kota Tangerang Selatan, Airin telah membuktikan kapasitas dan komitmennya dalam membangun daerah menjadi lebih maju. “Beliau telah membuktikan kapasitas dirinya sebagai Mojang Sunda yang berprestasi,” kata Agus kepada wartawan. Selain itu, Agus mengatakan, sebagai mojang Sunda yang lahir di tanah Pasundan, Airin mempresentasikan nilai-nilai budaya Sunda. Hal itu sejalan dengan…

Read More

Jakarta, NONBLOK.COM – Kegiatan ekonomi konvensional dengan fokus pendapatan jangka pendek telah mengakibatkan krisis iklim, degradasi lingkungan, ketimpangan sosial, dan hilangnya keanekaragaman hayati. Oleh karena itu, transisi menuju pembangunan ekonomi berkelanjutan menjadi suatu keniscayaan dan tanggung jawab global yang memerlukan kerja sama internasional yang erat. “Regulasi dan komitmen global yang lebih mengikat sangat dibutuhkan dalam upaya ini. Untuk itu, kami terus berupaya menguatkan kerja sama internasional melalui kemitraan strategis dan inisiatif multilateral. Salah satunya melalui forum hari ini yang memungkinkan para pemimpin dunia dan pakar global berdiskusi dan mencari solusi bersama,” tegas Wakil Presiden (Wapres) K.H. Ma’ruf Amin dalam sambutannya…

Read More

Jakarta, NONBLOK.COM – Sebagai bagian dari masyarakat dunia, Indonesia memiliki komitmen yang tinggi untuk berperan aktif dalam mewujudkan pembangunan berkelanjutan. Hal tersebut diantaranya dilakukan melalui penguatan kerja sama internasional melalui kemitraan strategis dan inisiatif multilateral. Oleh karena itu, saat menghadiri acara Gala Dinner Indonesia International Sustainability Forum (ISF) di Plaza Barat Monumen Nasional (Monas), Jakarta, Kamis (5/09/2024), Wakil Presiden (Wapres) K.H. Ma’ruf Amin menyampaikan tiga ajakan dalam upaya memajukan pembangunan global yang berkelanjutan dan inklusif. “Saya mengajak para pemimpin dunia untuk bersama-sama mengoptimalkan kerja sama internasional di bidang teknologi hijau,” imbuh Wapres. Lebih lanjut Wapres menyampaikan, dengan dukungan seluruh negara,…

Read More

Jakarta, – Pemerintah Filipina melakukan pertemuan dengan Polri jelang proses deportasi buron kasus pencucian uang, Alice Guo, yang juga merupakan mantan Wali Kota Bamban, Filipina. Alice Guo akan segera dipulangkan ke negaranya setelah ditangkap di Kota Tangerang, Banten. Utusan dari Presiden Filipina, Menteri Dalam Negeri Filipina, serta Kepala Kepolisian Filipina, langsung datang ke Indonesia untuk bertemu dengan pejabat Polri pada Kamis (5/9/2024). Pertemuan berlangsung di Polda Metro Jaya dan dihadiri oleh Kadiv Hubinter, Kabareskrim, serta Kepala BNN. “Hari ini langsung dari Manila datang utusan presiden, otoritas Filipina, Menteri Dalam Negeri yang membawahi masalah hukum dan keamanan, termasuk kepala polisi Filipina,…

Read More

Jakarta, – Pemerintah Filipina melakukan pertemuan dengan Polri jelang proses deportasi buron kasus pencucian uang, Alice Guo, yang juga merupakan mantan Wali Kota Bamban, Filipina. Alice Guo akan segera dipulangkan ke negaranya setelah ditangkap di Kota Tangerang, Banten. Utusan dari Presiden Filipina, Menteri Dalam Negeri Filipina, serta Kepala Kepolisian Filipina, langsung datang ke Indonesia untuk bertemu dengan pejabat Polri pada Kamis (5/9/2024). Pertemuan berlangsung di Polda Metro Jaya dan dihadiri oleh Kadiv Hubinter, Kabareskrim, serta Kepala BNN. “Hari ini langsung dari Manila datang utusan presiden, otoritas Filipina, Menteri Dalam Negeri yang membawahi masalah hukum dan keamanan, termasuk kepala polisi Filipina,…

Read More

Jakarta – Hal yang menarik dilakukan anggota polisi saat kegiatan Misa di Stadion Utama Gelora Bung Karno sore ini. Di tengah lalu lalang peserta Misa, salah seorang anggota Bhabinkamtibmas Polsek Metro Menteng, Aiptu Kamidi, tampak mengenakan kalung yang bergambar peta. Dimana, peta itu merupakan denah Stadion Utama Gelora Bung Karno. Dirinya mengatakan menggunakan kalung tersebut untuk membantu masyarakat agar mengetahui denah Misa hari ini yang dipimpin oleh Paus Fransiskus. “Kami dari anggota Polsek Menteng. Jadi kamu membantu masyarakat yang hendak masuk dan menanyakan terkait lokasi Misa ini,” katanya saat di GBK, Kamis (5/9/2024). “Banyak tadi yang menanyakan dan melihat peta…

Read More

Jakarta, 5 September 2024 – Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia memperkuat kolaborasi antara pemerintah pusat, daerah, dan dunia usaha melalui keterlibatannya dalam orientasi bagi Anggota DPRD Provinsi Tahun 2024 yang diselenggarakan oleh Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri). Dihadiri oleh anggota DPRD Provinsi dari seluruh Indonesia, kegiatan ini bertujuan untuk memperkuat pemahaman kebijakan ekonomi dan menciptakan sinergi antara pemerintah pusat dan daerah guna menghadapi tantangan global yang semakin kompleks.Ketua Umum Kadin Indonesia, Arsjad Rasjid dalam sambutannya menekankan bahwa tanpa keselarasan dan kolaborasi yang kuat, upaya untuk meningkatkan ekonomi nasional tidak akan optimal. Diperlukan strategi yang terpadu dan…

Read More

Kiri ke Kanan –_ Direktur Utama PGE, Julfi Hadi, Direktur Panas Bumi Ditjen EBTKE KESDM, Gigih Udi Atmo, dan Associate Partner McKinsey & Co., Jakarta Martin SantosoJakarta, 5 September 2024 – PT Pertamina Geothermal Energy Tbk (PGE) (IDX: PGEO) kembali menunjukkan komitmen yang kuat pada pembangunan ekonomi hijau dengan berpartisipasi aktif di Indonesia International Sustainability Forum (ISF) 2024. Dalam partisipasinya, PGE menyatakan kesiapannya sebagai motor penggerak dan pemimpin percepatan pengembangan energi panas bumi sebagai tulang punggung transisi energi nasional yang merupakan bagian dari upaya dekarbonisasi.Gagasan ini dilontarkan pada saat diskusi panel ISF di hari pertama pada Kamis 5 September dengan tema…

Read More

Hingga akhir penyelenggaraannya, tercatat dihadiri oleh total 1.320 delegasi dari 469 perusahaan global di 42 negara, BATIC 2024 ditutup dengan kegiatan sosial yang mempromosikan pariwisata berkelanjutan dan pengembangan ekonomi lokal.Bali, 5 September 2024 – Bali Annual Telkom International Conference (BATIC) 2024, sebuah konferensi telekomunikasi global bergengsi yang diselenggarakan oleh PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) melalui anak perusahaannya PT Telekomunikasi Indonesia International (Telin), berakhir sukses dan ditutup dengan serangkaian kegiatan sosial. Setelah dua hari rangkaian acara diisi dengan paparan, diskusi panel, dan networking, di hari terakhir penyelenggaraannya para peserta disuguhkan keindahan alam dan budaya Bali dalam acara penutupan yang dirancang untuk menampilkan…

Read More

KOTA MALANG — Berbagai upaya terus dilakukan oleh Kepolisian Negara Republik Indonesia untuk mewujudkan Pemilihan Kepala Daerah ( Pilkada ) serentak 2024 di seluruh Indonesia damai dan kondusif. Seperti halnya kali ini, Polri menggelar Focus Group Discussion (FGD) dengan tema “Strategi Polri Dalam Rangka Pengamanan Pilkada 2024 Guna Terciptanya Situasi Aman dan Kondusif di Wilayah Provinsi Jawa Timur.” Acara yang berlangsung di Hotel Grand Mercure Kota Malang itu dihadiri oleh sejumlah tokoh penting, termasuk perwakilan tokoh agama, masyarakat, pemuda, wartawan, dan mahasiswa se-Malang Raya dan disaksikan juga secara zoom meeting oleh Polres Jajaran Polda Jatim. Kegiatan ini dibuka oleh Penata…

Read More

Jakarta – Peserta Misa Akbar yang akan dipimpin Paus Fransiskus, mulai berdatangan sejak tadi pagi. Padahal, ibadah umat Katolik itu baru akan diselenggarakan sore hari ini. “Pagi ini sejak pukul 10 tadi, peserta ini sudah memasuki (GBK),” ujar Karo PID Divisi Humas Polri sekaligus Kasatgas Humas Ops Tribrata Jaya 2024 Brigjen Pol Tjahyono Saputro, Kamis (5/9/2024). Tjahyono mengatakan, peserta yang mengikuti Misa di GBK bisa dengan sistem drop off dengan menaiki bus. Nantinya bis akan diparkir di kantong parkir yang telah disediakan sebelumnya. “Jadi mereka didrop kemudian bis yang membawa ini kemudian ditempatkan di kantong parkir yang telah disediakan panitia,”…

Read More

Seri ke-6 balap dunia World Supersport 300 (WorldSSP300) akan berlangsung di sirkuit Magny-Cours Prancis, akhir pekan ini 6-8 September 2024. Pejuang Semakin Di Depan Yamaha Racing Indonesia, Aldi Satya Mahendra, siap berjuang all out untuk mendapatkan poin signifikan, karena WorldSSP300 Magny-Cours adalah salah satu dari 3 putaran terakhir (Magny-Cours, Aragon dan Jerez) musim ini.Aldi Satya Mahendra yang mengusung team BrCorse dengan pacuan Yamaha YZF-R3 sudah mengenal lintasan Magny-Cours yang memiliki panjang 4,411 km dengan menu 17 tikungan dan main straight atau trek lurus utama sepanjang 250 meter.Aldi Satya Mahendra pernah meraih podium juara musim 2023 lalu di Magny-Cours saat bersaing…

Read More

Jakarta, 5 September 2024 – PT Honda Prospect Motor meraih penghargaan bergengsi sebagai “Most Popular Brand” pada Sektor Otomotif untuk kategori Passenger Car melalui Honda HR-V. Penghargaan ini diberikan oleh Jawa Pos pada ajang penghargaan 7 Most Popular Brand of the Year 2024 tanggal 3 September 2024 bertempat di Balai Kartini, Jakarta. Penghargaan ini merupakan apresiasi terhadap merek yang menjadi Top of Mind dan menumbuhkan kepercayaan di masyarakat.Honda sebagai perusahaan mobilitas global terbesar di dunia telah hadir selama 75 tahun dengan berbagai inovasi teknologi mulai dari sepeda motor, mobil, power product hingga pesawat terbang untuk memenuhi beragam kebutuhan masyarakat. Di Indonesia…

Read More

Jakarta, 5 September 2024 –  OPPO kembali menghadirkan gebrakan dengan merilis perangkat terbaru dari lini A Series, OPPO A3, pada 2 September lalu. Kehadirannya langsung disambut hangat oleh konsumen Indonesia. Mengusung performa tangguh dan desain stylish, OPPO A3 menjadi pilihan tak tertandingi bagi pengguna yang menginginkan smartphone kuat dan tahan lama. Tak hanya itu, selama periode 2 hingga 8 September 2024, OPPO menghadirkan keuntungan eksklusif bagi konsumen di Shopee, termasuk cicilan 0% dan gratis ongkir, sebuah penawaran yang sayang untuk dilewatkan!OPPO A3 hadir dengan bodi yang diperkuat material kaca tempered ganda, serta telah mendapatkan Sertifikasi MIL-STD 810H untuk Ketahanan Benturan…

Read More

Jakarta – Polri terus memperketat pengamanan jelang Misa Akbar di GBK yang akan dipimpin oleh Pemimpin umat Katolik dunia Paus Fransiskus, pada sore ini. Karo PID Divisi Humas Polri sekaligus Kasatgas Humas Ops Tribrata Jaya 2024 Brigjen Pol Tjahyono Saputro, mengatakan kini GBK telah disterilkan. Terlebih 80 ribu lebih umat katolik akan mengikuti kegiatan ibadah ini. “Sebelum pelaksanaan (misa) kita juga melakukan sterilisasi di sekitar lokasi GBK. Jadi diharapkan yang ikut ini adalah para undangan yang sudah tercatat oleh panitia, diperkiraan 80 ribu lebih,” ujar Tjahyono, Kamis (5/9/2024). Tjahyono menyebut, peserta Misa Akbar mulai berdatangan sejak tadi pagi. Padahal, ibadah…

Read More

Selain menugaskan 158 unit kendaraan listrik, Wuling turut menghadirkan fasilitas yang lengkap dan terintegrasiJimbaran, 5 September 2024 – Acara HLF-MSP (High-Level Forum on Multi-Stakeholder Partnership) dan Indonesia Africa Forum 2024 (HLF-MSP dan The 2nd IAF 2024) telah sukses diselenggarakan di Bali, pada tanggal 1 hingga 3 September 2024 lalu. Kesuksesan ini didukung oleh berbagai pihak yang saling bersinergi, salah satunya ialah Wuling Motors (Wuling). Wuling menjadi official car partner dalam kegiatan ini dan menjadi bukti dari komitmennya sebagai brand EV terdepan di Indonesia. Wuling mengambil peran dalam ajang ini dengan menyediakan 158 unit kendaraan listrik andalannya, BinguoEV dan Cloud EV serta menghadirkan Wuling…

Read More